Rabu, 02 Desember 2009

bab 6

A Memprogram Web.

Untuk membuat homepage dinamis dibutuhkan software seperti sistem operasi,Internet Information Service,Microsoft Access,microsoft FrontPage,Internet Explorer,dan komponen Open Database Connectivity.
Langkah awal membuat Homepage sederhana,kita hrs definisikan tempat kerja dalam komputer yg akan dipakai sebagai web server.
Skenario Form harus dibuat untuk memberi gambar apa yg akan dikerjakan.
Untuk menjadikan sebuah komputer sbg web server,dalam komputer tsb harus ter install Internet Information Service.
Cara menampilkan informasi homepage melalui IIS,yaitu dengan Port dan memakai Direktori Virtual.
Microsoft Active Server Page merupakan bahasa pemrograman yang disediakan microsoft untuk membuat sbh web menjadi menarik adn dinamis.
VBScript mempunyai pernyataan yg dipakai unt pendeklarasian variabel,yaitu dim,private,public.
ASP merupakn suatu skrip yg bersifat server side yang ditambah pada halaman HTML untuk membuat web menjadi menarik.
Bahasa skrip yg dipakai ASP adalah Microsoft VBScript dan Microsoft Jscript.
Statement output dipakai untuk mengatur output yg akan dikirim ke browser.
Pembuatan Database untuk suatu situs web dapat memakai microsoft access.
Data Source Name (DNS) akan mempermudah pengaksesan data dari program ke database.
Pemrograman dapat dilakukan setelah kita menyelesaikan pembuatan DNS.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar